Judul : Resep Membuat Ice jelly cheese stick, Ini Paling digemari Anak - anak, Cocok Banget Untuk Jualan
link : Resep Membuat Ice jelly cheese stick, Ini Paling digemari Anak - anak, Cocok Banget Untuk Jualan
Resep Membuat Ice jelly cheese stick, Ini Paling digemari Anak - anak, Cocok Banget Untuk Jualan
Hai Bun, mau bikin cemilan baru yang digemari Anak, ice jelly Cheese Stick cocok banget sebagai pilihan Bunda, Rasanya Enak dan bikin sendiri di rumah lebih higienis Bun
Bahan-bahan
- 50 gr keju parut
- 50 gr coklat tabur
- 50 ml susu kental manis vanilla
- 1 bks nutrijelly jeruk 400 ml
- 1 bks nutrijelly coklat 400 ml
- 800 ml air
- 100 gr gula pasir
Langkah
- Masukan 1 bks nutrijelly rasa jeruk dan 50 gr gula pasir. Tambahkah 400 ml air. Kemudian masak hingga medidih.
- Setelah itu masukan jelly ke dalam cetakan ice stick sampai setengah penuh.
- Tambahkan keju parut di atasnya selagi jelly masih panas. Kemudian tusuk jelly dengan stick ice cream
- Untuk lapis kedua, masak jelly coklat seperti step 1 dan 2.
- Setelah jelly mengeras, lepaskan dari tempat ice cream, siram dengan susu kental manis vanila dan taburkan coklat tabur.
- Sajikan dingin lebih nikmat
- Selamat mencoba dan menikmati
Sumber : www.cookpad.com
Demikianlah Artikel Resep Membuat Ice jelly cheese stick, Ini Paling digemari Anak - anak, Cocok Banget Untuk Jualan
Sekianlah artikel Resep Membuat Ice jelly cheese stick, Ini Paling digemari Anak - anak, Cocok Banget Untuk Jualan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Resep Membuat Ice jelly cheese stick, Ini Paling digemari Anak - anak, Cocok Banget Untuk Jualan dengan alamat link https://detik-resep.blogspot.com/2017/10/resep-membuat-ice-jelly-cheese-stick.html