Resep Membuat Ayam Goreng Mentega By Nora Olivia, Rasanya Plus-Plus, Anak - anak Passti Suka

Resep Membuat Ayam Goreng Mentega By Nora Olivia, Rasanya Plus-Plus, Anak - anak Passti Suka - Hallo sahabat resep, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Membuat Ayam Goreng Mentega By Nora Olivia, Rasanya Plus-Plus, Anak - anak Passti Suka, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Ayam, Artikel Lauk Pauk, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep Membuat Ayam Goreng Mentega By Nora Olivia, Rasanya Plus-Plus, Anak - anak Passti Suka
link : Resep Membuat Ayam Goreng Mentega By Nora Olivia, Rasanya Plus-Plus, Anak - anak Passti Suka

Baca juga


Resep Membuat Ayam Goreng Mentega By Nora Olivia, Rasanya Plus-Plus, Anak - anak Passti Suka

Kadang Bunda Bingung masak ayam enaknya diapain yah ?? di goreng aja anak - anak pasti Bosan, kali ini bikin kreasi baru yuk Bun dengan membuat ayam goreng mentega yang rasanya lebih plus - plus

Bahan-bahan
  • 1/2 kg ayam
  • 1 buah jeruk nipis
  • 8 siung bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 1/2 siung bawang bombay
  • 1/2 sdt merica bubuk
  • 1/2 sdt garam + penyedap
  • 3 sdm kecap manis
  • 2 biji cabe merah besar
  • 2 biji cabe hijau besar
  • 5 biji cabe rawit
  • 2 butir lengkuas 1cm gepruk
  • 5 sdm mentenga

Langkah
  1. Cuci bersih ayam, siram dengan jeruk nipis, cuci bersih lagi, rendam dengan sedikit garam, tunggu 5menit lalu goreng (jangan terlalu kering)
  2. Cincang bawang putih, bawang merah, bawang bombay, cabe merah besar, cabe hijau besar, cabe rawit
  3. Tumis bumbu dg 3sdm mentega yg sudah dicincang sampai harum, masukan lengkuas setelah harum masukan ayam yg sudah digoreng
  4. Masukan garam, penyedap, merica bubuk, sisa mentega, dan kecap manis

Koreksi rasa ? siap disajikaan ??
Resep By Nora Olivia



Sumber : www.cookpad.com


Demikianlah Artikel Resep Membuat Ayam Goreng Mentega By Nora Olivia, Rasanya Plus-Plus, Anak - anak Passti Suka

Sekianlah artikel Resep Membuat Ayam Goreng Mentega By Nora Olivia, Rasanya Plus-Plus, Anak - anak Passti Suka kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Membuat Ayam Goreng Mentega By Nora Olivia, Rasanya Plus-Plus, Anak - anak Passti Suka dengan alamat link https://detik-resep.blogspot.com/2017/10/resep-membuat-ayam-goreng-mentega-by.html